Lomba FLS2N Tingkat Kecamatan Pulaulaut Sigam Tahun 2020
Alhamdulillah untuk tingkat Kecamatan Pulaulaut Sigam sudah selesai melaksanakan seleksi FLS2N, Sabtu 21 Maret 2020 di SDN Tirawan.
...yang mana sebelumnya juga sudah melalui rangkaian technical meeting 1 minggu yang lalu, untuk persiapan sebelum acara.
Ajang ini dilaksanakan untuk mendapatkan wakil yang berkompetisi, transparan, dan kebersamaan yang akan dikirim pada seleksi tingkat kabupaten nantinya.
Kegiatan ini jua menggenapi rangkaian seleksi semua jenjang, yang mana sebelumnya KSN (Kompetisi Sain Nasional) dan KOSN (Kompetisi Olahraga Siswa Nasional) juga sudah selesai dilaksanakan.
Dalam kesempatan tersebut berhadir:
- Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Kotabaru, Bp. Selamat Riyadi, S.Pd.,E.Md.
- Kasi Peserta Didik & Kurikulum oleh Bp. Afriandi, S.Pd.SD
- Camat Pulau Laut Sigam, Bp. Joko Prayitno, S.Sos.,M.AP
- Ketua K3S Kecamatan Pulau Laut Sigam, Bp. Husni, S.Sos
- Ketua Panitia KSN, KOSN, FLS2N Kecamatan Pulaulaut Sigam 2020, Bp. H. Bahriansyah, S.Pd.
- Kepala Sekolah se-Pulaulaut Sigam
- Juri FLS2N Tingkat Kecamatan Pulaulaut Sigam
- Peserta dan Pendamping FLS2N Tingkat Kecamatan Pulaulaut Sigam
Adapun rangkaian kegiatan antara lain:
1. Pembukaan

2. Sambutan Ketua Koordinator FLS2N sekaligus tuan rumah pelaksanaan FLS2N Tingkat Kecamatan Pulaulaut Sigam, Ibu Hj. Julianur, S.Pd.SD
3. Sambutan Ketua K3S Kecamatan Pulaulaut Sigam, Bp. Husni, S.Sos.
4. Sambutan Camat Pulau Laut Sigam, Bp. Joko Prayitno, S.Sos.,M.AP
5. Sambutan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Kotabaru, Bp. Selamat Riyadi, S.Pd.,.E.Md.
6. Pembacaan doa yang dipimpin oleh Bp. Fachrurrazi, S.Pd.
7. Pelaksanaan lomba
- Pantomim
- Lomba tari
- Lomba menyanyi solo
- Lomba kriya anyaman
- Lomba gambar bercerita
8. Penyerahan piala
Juara lomba
Foto-foto lainnya
Panitia bidang FLS2N Kec. Pulaulaut Sigam
Tim FLS2N Kec. Pulaulaut Sigam
Penutup
Demikian informasi yang bisa kami bagikan, semoga kegiatan ini menjadi jalan mempererat tali silaturahmi, dan menghasilkan generasi yang unggul dalam bidang seni. Amin ya Robbal alamin.
Amin ya Robbal alamin...